Mangan Ra Mangan Penting Kumpul


Ada istilah jawa yang mengatakan bahwa “mangan ra mangan sing penting kumpul”, yang artinya dalam bahasa Indonesia adalah, makan tidak makan yang penting berkumpul.

 

Istilah-istilah jawa banyak yang multitafsir,  jadi sebaiknya jangan ditelaah secara mentah-mentah kalimat tersebut. Namun pada dasarnya seseorang harus berusaha untuk lebih bijak dalam menghadapi perubahan jaman. 😕 bukan berarti saya sok bijak, tapi pada jaman orang tua dahulu orang tua sering berkata demikian bukan berarti untuk mengekang si anak atau orang yang mereka sayangi untuk duduk diam dan berada dalam “satu atap” dengan mereka.

Baca lebih lanjut